Tabir surya berteknologi nano
Cream tabir surya untuk melindungi wajah dari pengaruh buruk sinar matahari. Dibuat dengan teknologi Nano sehingga mudah meresap dan tidak lengket.
Jenis kulit : normal / berminyak / kombinasi
Cara pakai :
- Gunakan pagi hari sebelum beraktivitas di luar ruangan dan ulangi siang hari seperlunya
- Dapat digunakan sebelum memakai bedak atau foundation
Peringatan :
- Selalu tutup kemasan setelah digunakan
- Simpan di tempat sejuk, hindari terkena sinar matahari langsung
- Segera bilas dengan air bila terkena mata
- Hentikan pemakaian bila terjadi iritasi atau kelainan pada kulit
- Jangan terlalu lama terpapar sinar matahari walau sudah menggunakan tabir surya
Komposisi :
Aqua, Propylene Glycol, Sodium Polyacrylate, Caprylic/Capric Triglyceride, Paraffinum Liquidum, Tri-PPG-3 Myristyl Ether Citrate, Sorbitan Laurate, Trideceth-6, Methoxycinnamidopropyl Hydroxysultaine, Tocopheryl Acetate, Aminomethyl Propanol, Imidazolidinyl Urea, Disodium EDTA, Parfum.
Hadyati
Sunscreen termevvah d alana, tercanggih & ter ter ter pokoknya hehee
Tp sayang harganya lumayaan hihii
Jd aku lbh milih sunscreen protect 50 hihii
Tp klo ada rezeki lbh aku pasti milih sc ini 😁
Sheila ranni
Sunscreen yang tidak lengket di kulit! dan yang paling aku suka tidak greasy, cepat meresap juga di kulit.
Hasna R
Tidak mengeluarkan aroma wewangian yg mengganggu. Ringan di kulit, mudah meresap danmudah di ratakan. So far sih, aku suka
Handfootprint
Senjata wajib dibawa, dikala tugas keluar provinsi